Saturday, November 2, 2019

Menentukan Median dan Modus suatu Data

Sama halnya dengan rata-rata (mean), median dan modus juga merupakan ukuran pemusatan data yang digunakan untuk menganalisis data. Untuk lebih memahami penerapan median dan modus, perhatikan beberapa contoh berikut :


       


1. Tentukan median dan modus pada skor 10 anak yang mengikuti babak semifinal lomba menyanyi berikut.
  • Untuk menyelesaikannya, kita harus mengurutkan terlebih dahulu data pada tabel. Setelah diurutkan dibagi menjadi dua bagian yang sama, sehingga diperoleh urutan sebagai berikut :
90, 105, 120, 125, 135, 145, 160, 160, 175, 205 Modus: 160, karena 160 paling sering muncul. Jadi, median dan modus dari skor lomba menyanyi berturut-turut adalah 140 dan 160.

2. Data di bawah menunjukkan jenis film yang disukai siswa di kelas 8C. Tentukan modus dari data yang diberikan.
  • Untuk menyelesaikannya, kita bisa mengubah data tersebut dengan menggunakan tally (turus).


        Karena komedi mempunyai nilai frekuensi paling besar, maka modus dari data yang diberikan adalah film komedi.
3. Tentukan mean, median, dan modus dari harga sepatu-sepatu di bawah.



  • Penyelesaian : Nilai mean, median, dan modus dari harga sepatu-sepatu di atas adalah sebagai berikut.
Median adalah nilai yang letaknya di tengah setelah data diurutkan, yaitu 200.000, 200.000, 310.000, 370.000, 450.000, 480.000, 650.000, 1.220.000. Karena banyak data genap, maka median adalah rata-rata data ke-4 dan ke-5, yaitu :

Modus dari harga sepatu di atas adalah Rp.200.000,00, karena harga tersebut muncul dua kali dan yang lainnya muncul sekali.

Untuk masalah ini, median lebih sesuai untuk merepresentasikan data. Perhatikan bahwa modus kurang dari hampir seluruh data dan mean lebih dari hampir semua data.

4. Tentukan mean, median, dan modus data berikut.



  • Penyelsaian :
Untuk menentukan median data di atas, kita akan kesulitan untuk mengurutkan data dari yang terkecil hingga data terbesar. Perhatikan terlebih dahulu jumlah frekuensi, yakni menyatakan banyak data.

Mediannya adalah 70.
Modus data adalah 80.

No comments:

Post a Comment